Pembentukan bumi
A. Perkembangan muka bumi
Di dalam bumi terdapat cairan panas yang di sebut magma . para ahli telah menemukan titik terang pembentukan material panas di dalam bumi. Pada mulanya inti bumi masih kecil. Seiring dengan pertumbuhan massa muka gravitasi semakin kuat sehingga benda – benda di dekat bumi seperti meteor ditarik kuat. Daya tarik yang kuat menimbulkan benturan antara benda – benda kecil dengan bumis ehingga inti bumi menjadi panas.
Bahan utama bumi adalah besi dan siklat. Bahan lain adalah unsur yang bersifat radio aktif seperti uranium. Unsure radio aktif lain yang mebnjadi bahan bias telah melepas energy panas yang melelehkan besi dan silikat. Bahan besi cenderung mengendap ke pusat menjadi inti bumi, sedangkan bahan silikat berada di atsa bahan besi. Suhu di pusat bumi kira – kira 3.9000oC.panas didalam bu,moi menyebabkan bahan cairan selalu bergerak. Gerkan ini menyebabkan pergeseran benua, pembentukan gunung dan pembentukan pegunungan, serta gempa bumi.
Ahli meterologi jerman, alferd Wegener, pada tahun 1912 mengemukakan teori apungan/hanyutan benua. Dia berpendapatan bahwa benua – benua berjalan seperti rakit di atas air. Para ahli juga menemukan bukti bahwa benu – benua yang ada sekarang dahulu pernah menyatu, superbenua itu di sebut pangea.
Teori lempeng tektonik menyatakan bahwa benua – benua kerak bumi selalu bergeser. Teori lempeng tektonik mendukung adanya hanyutan benua.kerak bumi terbagi menjadi tujuh lempeng utama , yaitu lempeng Eurasia, lempeng pasifik, lempeng Australia, lempeng antartika, lempeng amerika utara, lempeng amerika selatan, dan lempeng afrika.
Perkembangan muka bumi sebagai berikut
1) Bumi Pada 201 Juta Tahun Yang Lalu
Di bumi terdapat satu super benua pangea, bagian utara disebut laurasia (amerika utara dan Eurasia). Bagian selatan di sebut gondowana. Di sebelah timur terdapat laut Tethys.
2) Bumi Pada 181 Juta Tahun Yang Lalu.
Pangea pecah dan muncul samudera atlantik utara di tengah. Gondowana pecah menjadi 3 bagian.
3) Bumi Pada 136 Juta Tahun Yang Lalu.
Retaka antara amerika utara dan Eurasia melebar. Amirika selatan dabn afrika terpisah dan muncul samudera atlantik selatan. India bergerak ke utara menuju asia.
4) Bumi Pada 66 Juta tahun Yang Lalu
Amerika utara dan eropa msih berhubungan debga Greenland. India mendekati asia.
5) Bumi Saat Ini
Grandland terpisah, Australia pisah dari antartika, dan india menabrak asia
6) Bumi 51 Juta tahun yang akan datang
Samudra atlantik melebar ke samudra pasifik menciut. Australia mendekati Asia. Lembah retak besar di Afrika terbuka sehingga tergenag air laut. Laut merah melebar dan teluk Persia melenyap.
B. Lapisan Bumi
Bumi terdiri atas tiga lapisan yang membentuk struktur bumi. Lapisa bumi itu sebagai berikut.
1) Kerak Bumi
Karekteristik kerak bumi yaitu
a. Lapisan terluar di sebut litosfer, terdiri atas batuan – batuan.
b. Ketabalan sekitar 1.200 km dan berat jenis 2,8 gram/cm3.
c. Terdiri atas dua bagian, kerak benua (lebih tebal) dan kerak samudra ; serta
d. Tampak bentang alam seperti gunung, pegunungan, bukit, lembah dataran, dan danau.
2) Selubung Bumi (mantel)
Karekteristik lapisan selubung bumi sebgai berikut
a. Berada di bawah lapisa kerak bumi.
b. Ketebalan sekitar 1.700 km dan berat jenis 5 gram/cm3.
c. Merupakan bahan cair dan berpijar dengan suhu lebih dari 2.0000C.
3) Inti bumi
Karekteristrik inti bumi sebagai berikut
a. Berbaha padat, yang tersusun oleh nikel dan besi (nife)
b. Terdiri atas inti luar dan inti dalam dengan jari – jari 3.470 km.
c. Inti luar bersifat cair, bersuhu 2.2000C. dan tebalnya 2.000 km.
d. Inti dalam bersifat padat, bersuhu sekitar 4.5000 C. dan berdiameter 2.740 km.
0 komentar:
Posting Komentar